Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SUBANG
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penggugat Tergugat Status Perkara
22/Pdt.G/2024/PN Sng PT TOYOTA ASTRA FINANCIAL SERVICE (TAF - Cabang Karawang) PT RUANG KARYA INDONESIA Persidangan
Tanggal Pendaftaran Kamis, 13 Jun. 2024
Klasifikasi Perkara Wanprestasi
Nomor Perkara 22/Pdt.G/2024/PN Sng
Tanggal Surat Rabu, 12 Jun. 2024
Nomor Surat -
Penggugat
NoNama
1PT TOYOTA ASTRA FINANCIAL SERVICE (TAF - Cabang Karawang)
Kuasa Hukum Penggugat
NoNamaNama Pihak
1ASTRI SAFITRI NURDINPT TOYOTA ASTRA FINANCIAL SERVICE (TAF - Cabang Karawang)
Tergugat
NoNama
1PT RUANG KARYA INDONESIA
Kuasa Hukum Tergugat
Turut Tergugat -
Kuasa Hukum Turut Tergugat -
Nilai Sengketa(Rp) 0,00
Petitum
  1. Menerima dan mengabulkan gugatan a quo untuk seluruhnya;
  2. Menyatakan Tergugat secara sah telah melakukan wanprestasi;
  3. Menyatakan sah seluruh Perjanjian Pembiayaan antara Penggugat dengan tergugat dengan rincian:

NO. KONTRAK

TANGGAL KONTRAK

2302420161

8 Agustus 2023

2308620187

8 Agustus 2023

2304720193

8 Agustus 2023

2303420162

8 Agustus 2023

2305720194

8 Agustus 2023

2300620189

8 Agustus 2023

2305620184

8 Agustus 2023

2307620186

8 Agustus 2023

2300320159

8 Agustus 2023

2302620181

8 Agustus 2023

2301420160

8 Agustus 2023

2303620182

8 Agustus 2023

 

  1. Menyatakan sah Akta Fidusia dan sertifikat fidusia:

NO. AKTA FIDUSIA

TANGGAL AKTA FIDUSIA

NO. SERTIFIKAT FIDUSIA

9496

18 Agustus 2023

W10.00416443.AH.05.01 TAHUN 2023

9514

18 Agustus 2023

W10.00416459.AH.05.01 TAHUN 2023

9504

18 Agustus 2023

W10.00416448.AH.05.01 TAHUN 2023

9502

18 Agustus 2023

W10.00416445.AH.05.01 TAHUN 2023

9508

18 Agustus 2023

W10.00416452.AH.05.01 TAHUN 2023

9493

18 Agustus 2023

W10.00416441.AH.05.01 TAHUN 2023

9506

18 Agustus 2023

W10.00416450.AH.05.01 TAHUN 2023

9511

18 Agustus 2023

W10.00416456.AH.05.01 TAHUN 2023

9492

18 Agustus 2023

W10.00416440.AH.05.01 TAHUN 2023

9498

18 Agustus 2023

W10.00416444.AH.05.01 TAHUN 2023

9494

18 Agustus 2023

W10.00416442.AH.05.01 TAHUN 2023

9503

18 Agustus 2023

W10.00416447.AH.05.01 TAHUN 2023

 

  1. Menghukum Tergugat untuk membayar segala kerugian yang timbul bagi Penggugat sebesar Rp. 15.199.370.440,- (Lima Belas Milyar Seratus Sembilan Belas Juta Tiga Ratus Tujuh Puluh Ribu Empat Ratus Empat Puluh Rupiah) yang terdiri dari
    -kerugian materiil yang dialami oleh Penggugat berdasarkan perjanjian – perjanjian pembiayaan kepada Tergugat adalah sebesar Rp. 5.199.370.440,- (Lima Milyar Seratus Sembilan Belas Juta Tiga Ratus Tujuh Puluh Ribu Empat Ratus Empat Puluh Rupiah);
    -
    Kerugian Imateriil sebesar Rp. 10.000.000.000,- (sepuluh miliar rupiah).

 

  1. Menyatakan sah dan berharga sita jaminan (Conservatoir Beslag) terhadap :

NO. KONTRAK

MERK/TYPE/JENIS

2302420161

HINO DUTRO 136 HDX

2308620187

HINO DUTRO 136 HDX

2304720193

HINO DUTRO 136 HDX

2303420162

HINO DUTRO 136 HDX

2305720194

HINO DUTRO 136 HDX

2300620189

HINO DUTRO 136 HDX

2305620184

HINO DUTRO 136 HDX

2307620186

HINO DUTRO 136 HDX

2300320159

HINO DUTRO 136 HDX

2302620181

HINO DUTRO 136 HDX

2301420160

HINO DUTRO 136 HDX

2303620182

HINO DUTRO 136 HDX

 

Dan harta benda milik Tergugat baik yang bergerak maupun tidak bergerak lainnya sebagai pembayaran kerugian Penggugat;

 

  1. Menghukum TERGUGAT untuk membayar uang paksa (dwangsom) atas keterlambatan pemenuhan putusan pengadilan ini sebesar Rp. 10.000.000,- (sepuluh juta rupiah) per hari sejak putusan mempunyai kekuatan hukum tetap;

 

  1. Menghukum Tergugat untuk membayar segala biaya perkara yang timbul dalam gugatan a quo;

 

Subsidair : apabila Yang Mulia Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil – adilnya (Ex Aequo Et Bono).

Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak